POLSEK JOHAN PAHLAWAN AMANKAN PELAKU PENCURIAN KARTU PERDANA

POLSEK JOHAN PAHLAWAN AMANKAN PELAKU PENCURIAN KARTU PERDANA

281
0
SHARE

img_0085Meulaboh, Unit Reserse Kriminal Kepolisian Sektor Johan Pahlawan Polres Aceh Barat mengamankan seorang tersangka pelaku pencuarian Kartu Perdana di Telkomsel Distribution Center (Kantor Pusat Distribusi Kartu Telkomsel) Meulaboh. Rabu (5/10/2016).

Kapolres Aceh Barat AKBP Teguh Priyambodo N, Sik melalui Kapolsek Johan Pahlawan AKP Sri Sunarti mengatakan pihaknya telah mengamankan seorang pelaku yang berinisial IW di gampong Seneubok Kecamatan Johan Pahlawan Kabupaten Aceh Barat.

Berdasarkan keterangan sementara, pelaku menjual hasil curiannya kesalah satu penampung yang berada di takengon Aceh Tengah dan uang penjualan kartu tersebut sebesar Rp 35.000.000,- (tiga puluh lima juta rupiah) telah di transfer ke rekening tersangka.

Pihaknya telah mengantongi identitas 2 orang tersangka lainnya yang kini masih masih dalam pengejaran petugas dan statusnya masih DPO Kepolisian.tambah AKP Sri.

NO COMMENTS

LEAVE A REPLY